Perbedaan Layar Resistif Dan Kapasitif

Jika anda punya ponsel yang menggunakan sistem touchscreen atau layar sentuh anda wajib tau berita ini, karena ada 2 teknologi yang sering digunakan oleh ponsel touchscreen (layar sentu), apa itu?
ada yang namanya Layar Resistive dan Capacitive, terus apa perbedaan Layar Resistive dan Capacitive?

1.Kalau ponsel touchsecreen yang menggunakan layar  Resistive Screen dioperasikan dengan ditekan, karena Resistive Screen ini terdiri dari beberapa layer. Bisa ditekan menggunakan jari atau alat bantu serperti stylus atau tablet pen.

2.Sedangkan Layar Capacitive Screen tidak seperti  layar Resistive Screen yang sistemnya berjalan jika ditekan, melainkan  sistem layar Resistive Screen beroperasi mengandalkan sensor electrode konduktor, seperti jari tangan kita


Capacitive screen ini tidak berpengaruh jika kondisi layar kotor, dan layar ini mendukung multi touch. Sayangnya harga layar capacitive ini lebih mahal. Sifat dan karakteristik dua teknologi layar ini mempengaruhi mempengaruhi penggunaan dan harganya, biasanya ponsel/tablet dengan layar capacitive lebih mahal daripada layar resistive.

Sekian Penjelasan saya tentang Perbedaan Layar Resistif Dan Kapasitif, saya minta maf jika sudah ada teman bloger yang membuat artikel ini dan merasa blog ini mencopas artikel kalian. Tapi blog ini hanya mengumpulkan data" yang ada dan merangkumnya kembali.